.ODT merupakan
format dokumen yang berasal dari OpenOffice. OpenOffice sendiri
merupakan aplikasi yang serupa dengan Ms. Office. Dokumen pada Ms.
Office yang berformat file .doc / .docx, .xls / .xlsx dan lainnya dapat
pula kita jadikan sebagai format .odt seperti pada OpenOffice.
1. Di sini saya menggunakan Ms. Office 2007, dengan memanfaatkan Add-Ins yang bisa kalian download di sini http://sourceforge.net/projects/odf-converter/
2. Setelah selesai di download, lalu install .
3. Maka akan muncul perintah ODF pada Office Button seperti ini :
Pada menu ODF ini, kita dapat membuat dokumen, membuka, atau pun menyimpan dokumen dalam format .odt.
Jika masih bingung untuk menggunakannya :
1. Kalian bisa membuat dokumen dalam format .docx terlebih dahulu.
2. Simpan (Save) dokumen.
3. Pilih Office Button --> ODF --> Save as ODF.
Maka otomatis dokumen akan berubah menjadi format .odt.
Semoga bermanfaat :)
sumber :
Komentar
Posting Komentar